Bahan I :
- 100 gram buah peach kalengan, potong dadu kecil
- 1 buah kiwi segar, belah dua, potong tepi
- 1 buah apel malang segar (±100 gram, potong dadu kecil)
- 250 ml air peach (150 ml dari air peach kalengan+air)
- 50 gram gula pasir
- 1 sdt agar-agar putih
- 100 gram krim siap pakai
- 2 buah markisa matang kupas, ambil isinya dan sisihkan
- Masak air peach, agar-agar, dan gula hingga mendidih.
- Masukkan potonga-potongan buah (peach, kiwi dan apel) ke dalam rebusan agar.
- Tuang agar-agar berisi aneka buah ke gelas sebanyak ¾ bagian.
- Tutup atasnya dengan krim. Hiasi bagian atas krim dengan irisan buah segar sesuai selera.
- Masukkan dalam lemari pendingin dan siap dihidangkan.
0 komentar:
Posting Komentar