Tulang Babi Kuah Asam

 
Bahan:
 2 Liter air
1/2 kg tulang babi
2 btg serai, memarkan
1 cm jahe, memarkan

1 lembar daun kunyit
3 lbr daun jeruk, sobek-sobek
1/2 sdt garam
1 sdt lada

10 buah cabai rawit merah ditumbuk kasar
3 sdm air jeruk nipis
1 genggam daun kemangi, ambil daunnya
3 bh cabai merah, iris serong
5 bh bawang merah, iris
2 siung bawang putih, iris
3 bh tomat hijau, potong-potong

Caranya:
- Rebus air,masukkan tulang babi,didihkan.
- Masukkan semua bumbu,kecuali daun kemang,masak sampai daging lunak.
- setelah daging lunak masukkan daun kemangi masak sebentar, angkat

0 komentar:

Posting Komentar

 
Powered by Blogger
SELAMAT DATANG DI RESEP DAN ARTIKEL | DAPATKAN RESEP-RESEP MASAKAN MINUMAN KUE MAKANAN INDONESIA ASIA EROPA DAN ARTIKEL-ARTIKEL MENARIK LAINNYA (di) sini (ANDA BISA PASANG IKLAN DI SINI) | TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN ANDA SALAM SUKSES SELALU GBU ALL